Sabtu, 30 Agustus 2008

Membuat Blog menggunakan Blogger

Akhir-akhir ini blog memang menjadi trend baru dalam dunia maya. Apa iti Blog ..? Blog merupakan situs yang bersifat pribadi yang bentuknya seperti jurnal. Kenapa blog menjadi populer..???? isi dari blog yang bersifat pribadi membuat para blogger bisa bebas mengekspresikan dirinya. Dalam perkembangannya blog tidak hanya menjadi buku harian atau curhatan dari blogger, tapi juga sekarang bisa menjadi lahan bisnis. Dari hari ke hari jumlah para blogger semakin meningkat. Ditunjang dengan semakin banyaknya layanan blog gratis diinternet.

DOWNLOAD ARTIKEL LENGKAP (PDF):
  1. dewayudhi-blogwithblogger
DOWNLOAD SOFTWARE PENDUKUNG:
  1. Acrobat PDF Reader
ARTIKEL YANG BERHUBUNGAN:
  1. Membuat Artikel Blog terpotong pada Blogspot.com
  2. Install & Konfigurasi WebBlog Menggunakan Wordpress
  3. Tulis dan Publikasikan Artikel Blog Anda Menggunakan Microsoft Word 2007
  4. Web Blog menggunakan Dreamweaver MX
  5. Blog Profit Blueprint Bahasa Indonesia
  6. Membuat Domain Gratis
  7. Membuat Blog dengan Movable Type
  8. Mudahnya Membuat PDF
  9. Penting Menggunakan Web Counter Google Analytics pada Website dan Blog
  10. Tutorial Membuat Website Gratis Bag 2
Author: dewayudhi | Artikel dari Ilmu Komputer
Category: Internet dan Web

 
© Copyright by Nongkrong Bareng.com  |  Template by Blogspot tutorial